Sen. Apr 29th, 2024

Halik Sidik, ST, M.E, Upaya Mengakhiri Epidemi Penyakit Aids,Tuberculosis Dan Malaria Target Tujuan Pembangunan

By media surya.com Nov 30, 2023

Lewoleba,MediSurya.Com – kegiatan rapat Lintas Sektor di Aula Hotel Olimpic, Kamis (30/11/23), dalam pencegahan dan penanggulangan penyakit menular AIDS, Tuberkulosis dan Malaria (ATM) di Kabupaten Lembata.hadir juga Perwakilan Kementerian Dalam Negeri Program Manajer RSSH Adinkes, Halik Sidik, ST, M.E

Baca juga ; Lomblen United Juara Baru Di Bumi Lembata

Implementasi Kompetensi Belum Maksimal, Dinas Pendidikan Lembata Gelar Kegiatan Peningkatan Kapasitas Kepala Sekolah.

Dalam materinya Perwakilan Kementerian Dalam Negeri Program Manajer RSSH Adinkes, Halik Sidik, ST, M.E, mengatakan, dalam upaya mengakhiri epidemi Aids, Tuberculosis dan Malaria (ATM) menjadi salah satu target penting dalam tujuan pembangunan berkelanjutan, yang harus dicapai bersama demi Indonesia yang sehat. Hal tersebut didasar pada data dunia, di mana Indonesia masuk urutan kedua dunia dengan jumlah kasus Tuberkulosis terbanyak, sedangkan Aids berada pada nomor tiga dunia.

Terkait hal itu, sambung, Sidik, melalui Asosiasi Dinas Kesehatan Indonesia (Adinkes) yang menjembatani Kementerian Kesehatan dan Kementerian Dalam Negeri dalam bidang kesehatan, memfasilitasi mendorong pemerintah kabupaten /kota untuk memprioritaskan program, dengan mengalokasikan anggaran dalam dokumen perencanaan.

Tambah Sidik, perlu diketahui bahwa penanganan tiga penyakit menular tersebut bukan hanya menjadi tanggungjawab Dinas Kesehatan saja, namun semua pihak, lintas sektor dalam mempercepat eliminasi ATM dimaksud. (Diskominfo Lembata)

By media surya.com

Ungkap Realita Sosial

Related Post

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *